Struktur pasar adalah penggolongan produsen   kepada beberapa bentuk pasar berdasarkan pada ciri-ciri seperti jenis   produk yang dihasilkan, banyaknya perusahaan dalam industri, mudah   tidaknya keluar atau masuk ke dalam industri dan peranan iklan dalam   kegiatan industri.
Pada analisa ekonomi dibedakan menjadi pasar persaingan sempurna dan   pasar persaingan tidak sempurna (yang meliputi monopoli,   oligopoli,duopoli, monopolistik dan monopsoni).
# Pada Pembahasan Kelompok kami adalah pada persaingan pasar Monopoli. kita tahu bahwa banyak dari negara-negara sudah memakai persaingan pasar seperti monopoli, oligopoli,duopoli,monopolistik,monopsoni). membahas soal pasar Monopoli adalah Sebagai Penentu Harga. Seorang Monopolis bisa Menaikkan dan Menurunkan Harga dengan cara jumlah barang yang akan diproduksi. Semakin sedikit barang yang diproduksi, maka Semakin Mahal harga barang tersebut. Tapi ada walaupun Harga Mahal, tapi para pembeli akan tetap membeli, Contoh; Beras. Karena Beras adalah Kebutuhan Pokok.

No comments:
Post a Comment